Prakelin hari ke-15
Database
Basis data (database) adalah kumpulan data yang disimpan secara
sistematis di dalam komputer yang dapat diolah atau dimanipulasi
menggunakan perangkat lunak (program aplikasi) untuk menghasilkan
informasi. Pendefinisian basis data meliputi spesifikasi berupa tipe
data, struktur data dan juga batasan-batasan pada data yang akan
disimpan.
Hari&Tanggal : Jum'at, 22 Februari 2019
Jam : 08.00-09.00 WIB (Pendahuluan)
Jam : 09.00-12.00 WIB (Materi 1 Membuat desain di Photoshop)
- Membuat desain di Photoshop
Saya membuat desain di photoshop. pertama, mengambil foto/gambar dan background di internet untuk di desain. Lalu mulai memasukan gambar-gambar tersebut ke dalam photoshop. Setelah itu membuat background. Di sini saya mendesain AuVi di LP2M ARAY. Berikut hasilnya :
Jam : 12.00-13.00 WIB (Istirahat)
Jam : 13.00-16.00 WIB (Materi 2 phpMyAdmin)
- Membuat Database di phpMyAdmin
Saya membuat Database untuk sekolah di phpMyAdmin. Disini saya memasukkan tabel guru, siswa dan mata pelajaran di dalam tabel siswa berisi: kode_siswa, nama _siswa, alamat_siswa, username, password,nomor_nisn, dan nomor telepon. Dan di dalam tabel guru berisi: kode_guru, nama_guru, username, password, alamat_guru, dan nomor_telepon. Lalu di tabel mata pelajaran berisi: kode_siswa, nama_siswa, matematika, bahasa_indonesia, bahasa_inggris, dan jurusan_tkj. Berikut hasilnya:



Komentar
Posting Komentar